Friday, 6 November 2015

Daun Sirsak : Petisida ALami Untuk Mengendalikan Wereng.

Pengendalian hama wereng perlu dilakukan untuk menghindari hal hal yang tidak di inginkan, biasanya hama wereng menyerang padi dan tentu akan buruk terhadap tanaman padi tersebut. Misalnya di daerah banyumas, probolinggo dan ponorogo, dimana padi di daerah tersebut terserang hama wereng efek yang terjadi puluhan hingga ratusan hektar sawah mengalami penurunan panen dimana biasanya bisa menghasilkan 6,2 ton/Ha setelah terserang hama wereng hanya menghasilkan 5.4 ton/ha. Tentu ini mengakibatkan kerugian pada petani.

Untuk pengetahuian lebih dalam adabaiknya anda tahu mengenal lebih dalam tentang wereng. Wereng merupakan sebutan salah satu serangga penghisap cairan yang ada pada umbuhan, wereng mempunyai 2 jenis yaitu wereng hitam dan hijau. Wereng sebagai hama yang melakuka langsung pada tanaman dan juga dapat menularkan berbagai penyakit terhadap tanaman. Namun yang lebih penting wereng mempunyai perilaku adaptasi yang tinggi dimana hasil turunan wereng ini mempunyai keturunan yang mampu bertahan hidup dalam kondisi tertentu.
Daun Sirsak Petisida ALami Untuk Mengendalikan Wereng.


Bagi anda yang tahu bahwa wereng ini disebabkan oleh beberapa factor namun factor yang paling penting penyebabnya adalah, ketika nada menanam padi sebaiknya lakukan pergantian tanaman, tidak menggunakan satu jenis varieties padi, dengan melakukan perbedaan varieties ini mampu memutus tali rantai kehidupan wereng. Untuk itu hal tersebut perlu dilakukan .

Namun jika wereng sudah terjadi atau sudah ada tanda tanda perlu dilakukan pengendalian wereng , bagaimana caranya ? anda bisa menggunakan bahan bahan organic untuk membuat petisida dan tidak menggunakan petisida kimia karena membuat wereng akan kebal.

Sirsak dalam nama latin (Annona Muricata L ) merupakan tumbuhan yang berduri seperti nangka dan durian, dimana tumbuhan ini tumbuh di daerah karibia, amerika tengan dan amerika selatan. Namun tanaman ini sangat bagus tumbuh di daerah tropis. Banyak sekali manfaat tanaman ini salah satunya untuk membuat petisida nabati yang berfungsi untuk mengendalikan hama wereng .

Bahan bahan yang di perlukan membuat Petisida Alami dari Biji dan Daun sirsak:

  1. 1 Gemgam daun sirsak 
  2.  1 Genggam Rimpang jeringai 
  3.  20 siung bawang putih 
  4.  20 gr sabun colek 
  5.  20 liter air

Cara membuat :

  1. Masukan semua bahan daun sirsak , rimang jeringau, bawang putih dan sabun colek dalm 1 wadah 
  2.  Lalu tumbuh hingga benar benar hancur . 
  3.  Lalu tambahkan air sebanyak 20 liter air 
  4.  Lalu masukan kedalam wada dan tutup rapat, feremntasi petisida tersebut selama 7 hari untuk menghasilkan hasil yang lebih bagus lebih lama. 
  5.  Llau setelah lakukan fermentasi maka siap digunakan setiap 1 liter bisa di cairkan sampai 15 liter air .

Daun Sirsak : Petisida ALami Untuk Mengendalikan Wereng. Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment