Monday, 26 October 2015

Cara ternak jangkrik Sederhana

Cara ternak jangkrik menjadikan banyak orang ingin beternak jangkrik. Karena kebutuhan akan jangkrik cukup banyak, permintaan jangkrik oleh para peminatnya untuk menjadi pakan burung, ikan, dan reptile. Permintaan jangkrik yang tinggi menjadikan jangkrik menjadikan segmen peluang yang bagus untuk ditekuni. Dalam beternak jangkrik pada umunya cukup mudah, banyak orang telah melakukanya dalam sekala kecil maupun besar.
Cara ternak jangkrik


Sebelum membahasa terlalu jauh mengenai jangkrik ada baiknya kita kenalan dengan jangkirk, dalam catatan dunia yang ada ada lebih dari 1000 jenis maca jangkrik, dan nama latin jangkring yaitu jangkrik Gryllus Sp . dianatara 1000 jenis jangkrik didunia ada 100 jenis jangkrik di indonesia.

Jangkrik merupakan salah satu hewan herbivore dimana jangkrik memakan tumbuhan atau sayuran, dialam bebas serangga ini memakan tumbuhan dan rerumputan. Namun dalam budidaya jangkrik ini bisa di beri dengan berbagai sayuran hijau seperti kangkung , sawi , bayam dan lainya . 

Perisapan Ternak Jangkrik

Hal yang utama sebelum melakukan ternak jangkrik adalah persiapan kandang, dimana kandang mempunyai factor penting agar perkembangan jangkrik nanti bisa menghasilkan jangkrik yang bagus maka harus di buat desain kandang sebaik mungkin. Sebaiknya dalam pembuatan kandang , menggunakan bahan kayu dan triplek agar kandang yang dibuat kuat.

Pada prinsipnya desain kandang untuk jangkrik bisa berbentuk apapun, mau bulat, lonjong, kotak atau persgi . namun kali ini kami membuat kandang kotak.

  • Perisapkan bahan kayu triplek buat kandang kotak terserah ukuran anda, tergantung kapasitas yang anda inginkan .
  •  Setelah dibuat kandang berbentuk kotak lalu rappatkan setiap bagian yang berlubang walapun kecil agar, telor jangkrik tidak keluar karena bentuknya sangat kecil .
  •  Diberi ventilasi secukupnya dan buat sekecil mungkin agar jangkrik tidak dapat keluar . 
  •  Pada bagian atas tutup dengan engsel yang dapat di buka dan tutup .

Setelah tahapan semua kelar jangan lupa beri alas bekas alas telur ayam , atau bisa gunakan kain sebagai alas jangkrik.

Persiapan Bibit Untuk Ternak Jangkrik

Pada umunya apapun jangkrik bisa di budidaya namun kita harus tahu di pasaran jangkrik jenis apa yang paling laku. Untuk itu maka menggunakan jangkrik jenis G. miratus dan G. testaclus .
Cara ternak jangkrik


Untuk mendapatkan bibit yang unggul anda bisa mendapatkan indukan jangkrik dari tanggapan langsung dari alam , anda bisa memesan jasa pengakapan bibit jangkrik atau jika anda ingin mencari sendiri bisa langsung terjun kelapangan.

Tahapan Tahapan Cara Ternak Jangkrik

Ada beberapa tahapan yang harus dilakukan sebelum anda ternak jangkrik , setelah kandang jadi anda harus memprhatikan beberapa hal yaitu kondisi kandang kelembabanya, binatang penggagu atau hama. Beberapa hal itu harus dilakukan pengontrolan agar jangkrik mamp berkembang dengan baik .

a. Mengawinkan Jangkrik Setelah mendapatkan bibit unggul, bibit betina maupun bibit jangan tahap selanjutnya yaitu pengawinan , sebaiknya pengawinan jangkrik dibuat terpisah, dann dibuat seperti habitat aslinya di alam liar bia di beri daun pisang kering atau daun jati kering.

Proses pengawinan jangkrik ini yang perlu diperhatikan adalah perbandingan antara betina dan jatan sebaiknya 10:2 ini akan menghasilkan hasil yang bagus. Namun tidak hanya itu yang perlu di perhatikan , jangkrik harus dari spesies yang sama jangan berbeda kaena tidak akan berhasil .

Tahapan pengawinan jangkrik membutuhkan asupan nutrisi yang cukup, agar menghasilkan telur yang bagus dan berhasil dalam pembuahan telur tersebut. Pakan yang bagus biasanya menggunakan sayuran hijau sepert sawi, bayam, kangkung dan lainya.

b. Menentaskan Telur

Tahapan penetasan telur perlu di perhatikan karena proses ini membutuhkan waktu 7 hari dari bertelurnya. Sebaiknya indukan dipisah dengan telur agar induk tidak memakan telur tersebut, tidak hanya itu telur telur yang sudah dibuahi dengan tanda tanda berwarna p\bening keruh .

Pada proses penetasaan telur sebaiknya tempat penetasan dijaga kelembapan agar hasil yang didapat memaskan .

c. Pemberian Makan

Setelah berumur lebih dari 7 hari tepatnya berumur 1-10 hari sebaiknya di beri pakan ayam yaitu voor. Dimana voor ini mempunyai banyak nutrisi yang bagus untuk pakan pertama pada jangkrik . namun setelah melewati umu 10 hari sebaiknya jangkrik diberipakan sayuran hijau seperti sawi , kangkung, bayam dan lainya sampai jangkrik dewasa.

d. Pemanenan

Tahap akhir dalam Cara ternak jangkrik yaitu jangkrik dewasa siap untuk dipanen, tidak hanya jangkrik dewasa saja yang di jual namun telur jangkrik juga mempunyai harga yang cukup mahal .

Permintaan yang besar membuat budidaya jangkrik ini menjadi komoditi yang bagus untuk menjadi tambahan. 

 Sumber : alamtani.com

Cara ternak jangkrik Sederhana Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment